Resep Kuliner Indonesia
Home
Cari Kuliner
Cari Resep
Info Resep Kuliner Di Indonesia
Ayam
Daging
Ikan
Jajanan
Kuah
Kue
Minuman
Mie
Nasi
Seafood
Resep Napoleon Cake
Kebanyakan semua orang suka
Napoleon Cake
karena rasanya enak dan lezat, ayo segera mencoba resep
Napoleon Cake
ini dan anda bisa mendapatkan rasa yang tidak kalah dengan restoran.
Napoleon Cake adalah salah satu pastry khas Prancis. Di Indonesia kue ini menjadi oleh oleh khas Medan, dan dikreasikan dengan tampilan yang sedikit berbeda.
Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.
Hasil : 2 Porsi
Bahan Membuat Napoleon Cake :
Telur: 5 butir
Gula pasir: 80 gram
Emulsifier: 3/4 sdt
Terigu protein sedang: 65 gram
Tepung maziena: 15 gram
Susu bubuk: 10 gram
Margarin, lelehkan: 100 gram
Pasta pandan: 1 sdt
Kulit pastry, ukuran 6 x 25 cm: 4 lembar
Coklat leleh: secukupnya
Susu cair full cream: 500 ml
Dark cooking chocolate, cincang kecil: 200 gram
Maizena, encerkan dengan sedikit air: 50 gram
Langkah Membuat Napoleon Cake :
Dalam wadah campur telur, gula pasir, dan emulsifier. Lalu kocok dengan mixer sampai mengembang putih kental berjejak.
Masukkan tepung terigu, maizena dan susu bubuk dengan cara diayak secara bertahap. Kocok dengan kecepatan rendah sampai tercampur rata.
Masukkan pasta pandan, kocok rata kemudian masukkan margarin leleh, kocok dengan kecepatan rendah atau aduk balik menggunakan spatula. Pastikan tidak ada endapan margarin di bawah.
Tuang dalam 2 buah loyang 25 x 25 cm Panggang dengan suhu 170°C selama 30 menit sampai matang. Setelah matang dinginkan di cooling rack.
Vla: Campur susu dan dark cooking chocolate, masak sampai mendidih dan coklat larut kemudian masukkan larutan maizena. Masak sampai mengental dan meletup. Sisihkan.
Panggang kulit pastry 180°C selama 25 menit sampai matang. Sisihkan.
Penyelesaian: Ambil satu lembar cake, olesi permukaannya dengan vla, letakkan pastry di bagian tengah kemudian oles dengan vla. Tumpuk dengan pastry lagi, kemudian gulung.
Hias permukaannya dengan cokelat leleh, napoleon cake siap disajikan.
kue,roti
napoleon
,
napoleon cake
Komentar
JavaScript must be enabled for certain features to work
* Required information
1000
x
Insert Bullet List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Numeric List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Link
Please enter the link of the website
Optionally you can add display text
x
Insert Email
Please enter the email address
Optionally add any display text
x
Insert Image
Please enter the link of the image
x
Insert YouTube Video
Please enter the link of the video
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","page_id":21842419,"enabled_country":false,"country_id":0,"enabled_state":false,"state_id":0,"enabled_upload":false,"maximum_upload_amount":3,"maximum_upload_size":5,"maximum_upload_total":5,"securimage":true,"securimage_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/3rdparty\/securimage\/securimage_show.php?namespace=cmtx_21842419","cmtx_wait_for_comment":"cmtx_wait_for_comment","lang_error_file_num":"A maximum of %d files are allowed to be uploaded","lang_error_file_size":"Please upload files no bigger than %.1f MB in size","lang_error_file_total":"The total size of all files must be less than %.1f MB","lang_error_file_type":"Only image file types are allowed to be uploaded","lang_text_loading":"Loading ..","lang_placeholder_country":"Country","lang_placeholder_state":"State","lang_text_country_first":"Please select a country first","lang_button_submit":"Add Comment","lang_button_preview":"Preview","lang_button_remove":"Remove","lang_button_processing":"Please Wait.."}
Comments
No comments yet. Be the first!
x
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","auto_detect":false}
Resep Lainnya
Napoleon Cake