Cari Resep

Info Resep Kuliner Di Indonesia

Resep Bakso Kuah
 Membuat Bakso Kuah dijamin akhir pekan anda semakin marak dengan adanya hidangan-hidangan yang punya karakter dan rasa berwarna-warni.

 Bakso Kuah yang enak dan kaya akan rasa rempah khas Indonesia Hanya butuh 5 bahan saja dan anda sudah bisa menikmati Bakso buatan sendiri

 Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.

 Hasil : 40 butir Porsi
 Waktu Memasak : 50 menit

Bahan Membuat Bakso Kuah :

  1. 150 gram daging ayam giling
  2. bawang putih halus secukupnya
  3. 100 gram daging sapi gilin
  4. Boncabe Level 15 secukupnya
  5. 2 butir telur
  6. 2 bungkus Kobe Tepung Bumbu Putih (75 gr)
  7. 1 sendok teh baking powder
  8. 500 ml air
  9. 400 ml air
  10. 1/4 kg ceker ayam
  11. bawang putih secukupnya
  12. jahe secukupnya
  13. daun bawang secukupnya
  14. seledri secukupnya
  15. BonCabe level 15, rasa Original secukupnya

Langkah Membuat Bakso Kuah :

  1. Campurkan semua bahan bakso kecuali air, uleni hingga tercampur rata lalu bentuk bulatan-bulatan.
  2. Rebus di air mendidih hingga mengapung, angkat dan masukan ke dalam air es. Lakukan tahap ini hingga adonan bakso habis.
  3. Bila sudah mengapung di permukaan, bakso telah mengembang (matang) angkat dan,
  4. Hidangkan Bakso Kuah dengan siraman kuah ceker yang sudah dibuat sebelumnya. Taburi dengan daun bawang, seledri dan BonCabe Level 1
    5. Nikmati selagi hangat
  5. Masak air hingga mendidih lalu masukan bawang putih dan jahe.
  6. Masukan ceker dan tunggu hingga mendidih.

 hidangan sehari hari
bakso, bakso kuah

facebooktwitteremailwhatappstelegram
Resep Bakso Kuah


Komentar

* Required information
1000
Captcha Image

Comments

No comments yet. Be the first!