Cari Resep

Info Resep Kuliner Di Indonesia

Resep Sambal Mangga Saus Tiram
 Membuat Sambal Mangga Saus Tiram dijamin akhir pekan anda semakin marak dengan adanya hidangan-hidangan yang punya karakter dan rasa berwarna-warni.

 Resep Sambal Mangga Saus Tiram untuk jaminan rasa sambal mangga yang lebih mantap. Pedasnya berani, asamnya pas dan gurihnya tak terlupakan

 Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.

 Hasil : 1 Porsi
 Waktu Memasak : 20 menit

Bahan Membuat Sambal Mangga Saus Tiram :

  1. 1 buah mangga ukuran sedang (kupas dan serut kasar)
  2. 1 sendok makan air jeruk nipis
  3. 9 buah cabai rawit merah
  4. 4 buah cabai keriting
  5. 1 sendok teh terasi matang
  6. garam secukupnya
  7. gula pasir secukupnya
  8. 1 sendok makan Saus Tiram Selera

Langkah Membuat Sambal Mangga Saus Tiram :

  1. Ulek semua bahan kecuali mangga muda dan air jeruk nipis, hingga halus.
  2. Tambahkan air jeruk nipis dan mangga muda. Ulek secara perlahan hingga rata.
  3. Masukkan Saus Tiram Selera, aduk hingga tercampur semua.
  4. Sajikan Sambal Mangga Saus Tiram.

 hidangan sehari hari
sambal, sambal mangga, sambal mangga saus, sambal mangga saus tiram

facebooktwitteremailwhatappstelegram
Resep Sambal Mangga Saus Tiram


Komentar

* Required information
1000
Captcha Image

Comments

No comments yet. Be the first!