Cari Resep

Info Resep Kuliner Di Indonesia

Resep Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste)
 Kebanyakan semua orang suka Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste) karena rasanya enak dan lezat, ayo segera mencoba resep Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste) ini dan anda bisa mendapatkan rasa yang tidak kalah dengan restoran.

 steam ikan tauco adalah makanan lezat dari indonesia, yang terbuat dari ikan yang dikukus dengan tauco, bumbu hasil fermentasi biji kedelai yang biasa digunakan untuk masakan tionghoa, indonesia, dan malaysia. rasa sereh, jahe, dan ketumbar membuat hidangan aromatik ini cocok untuk dinikmati dengan nasi di kala cuaca sedang dingin.

 Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.

 Hasil : 2-4 orang Porsi
 Waktu Memasak : 1:30:0

Bahan Membuat Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste) :

  1. Steamed Ikan:
    1 Ekor Ikan Kakap Merah (ukuran 500 – 600 gr per ekor)
    1 batang Sereh (geprek)
    28 gr Bawang Putih (geprek)
    20 gr Jahe (geprek dan potong 4)
    2 batang Daun Bawang (potong 4 cm)
    50 ml Minyak Goreng
     
    Sauce Tauco: 
    25 gr Tauco
    15 gr Bawang Putih (chop kasar)
    15 gr Jahe (kupas lalu potong korek api)
    20 gr Daun Bawang (slice tipis, serong)
    1 Pcs Jeruk Nipis
    30 gr Jamur champignon atau jamur shitake
    250 ml Air
    8 gr Saus Ikan
    7 gr Kaldu Ayam Bubuk
    5 gr Gula Pasir
    4 gr Minyak Wijen
     
    Pelengkap / garnish :
    20 gr Daun Bawang (slice memanjang tipis)
    17 gr Cabe Merah Besar
    5 gr Daun Ketumbar
    1 butir Jeruk Nipis/Lemon

Langkah Membuat Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste) :

  1. Steam Ikan.
    Bersihkan ikan lalu cuci hingga bersih

    Siapkan piring lalu letakan ikan beri Sereh (geprek), Bawang Putih (geprek), Jahe (geprek dan potong 4) dan Daun Bawang (potong 4 cm). Lalu steam selama -+ 25 menit dengan api sedang atau sampai matang lalu angkat buang air dan bahan rempah lainnya.


  2. Membuat Sauce.
    Tumis bawang putih dan jahe sampai layu dan wangi masukan jamur lalu tumis kembali sampai jamur layu masukan daun bawang, tambahkan Air, Saus Ikan, Kaldu Ayam Bubuk dan Gula Pasir masak hingga mendidih.

    Pindahkan ikan yang sudah di steam pada piring saji, lalu siram dengan kuah tauco.

    Berikan hiasan dengan daun bawang dan cabe merah yang di slice tipis, Daun Ketumbar  dan potongan jeruk nipis atau jeruk lemon. Sajikan.


 mushroom, lunch, fish, dinner, savory, indonesian
steamed, steamed ikan, steamed ikan tauco, steamed ikan tauco (steamed, steamed ikan tauco (steamed fish, steamed ikan tauco (steamed fish with, steamed ikan tauco (steamed fish with fermented, steamed ikan tauco (steamed fish with fermented yellow, steamed ikan tauco (steamed fish with fermented yellow soybean, steamed ikan tauco (steamed fish with fermented yellow soybean paste)

facebooktwitteremailwhatappstelegram
Resep Steamed Ikan Tauco (steamed Fish With Fermented Yellow Soybean Paste)


Komentar

* Required information
1000
Captcha Image

Comments

No comments yet. Be the first!