Resep Kuliner Indonesia
Home
Cari Kuliner
Cari Resep
Info Resep Kuliner Di Indonesia
Ayam
Daging
Ikan
Jajanan
Kuah
Kue
Minuman
Mie
Nasi
Seafood
Resep Kue Sus Isi Vla
Resep
Kue Sus Isi Vla
, kreasi kuliner yang bisa dibuat sendiri dan bisa bersaing dengan lezatnya kuliner buatan restoran terkenal.
Kue sus atausoesdalam bahasa Belanda ini, ternyata aslinya berasal dari Prancis. Di sana, kue ini disebut dengan namachoux la crme. Berbeda seperti adonan kue kue lainnya, adonan kue sus dibuat dengan cara direbus, yakni merebus air dengan margarin atau mentega sampai mendidih, lalu ditambah tepung terigu dan telur ayam satu per satu. Adonan ini terus dipanaskan dan diaduk dalam panci hingga masak.
Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.
Hasil : 25 Porsi
Bahan Membuat Kue Sus Isi Vla :
Tepung protein tinggi, ayak: 120 gram
Telur: 3 butir
Margarin: 75 gram
Essens vanila: 1/4 sdt
Gula pasir: 2 sdm
Garam: 1/8 sdt
Air: 200 ml
Susu cair: 400 ml
Gula pasir: 75 gram
Garam: 1/4 sdt
Tepung terigu, ayak: 35 gram
Maizena, ayak: 15 gram
Essens vanila: 1/2 sdt
Margarin: 2 sdm
Langkah Membuat Kue Sus Isi Vla :
1. Dalam panci, masukkan air, gula pasir, garam dan margarin. Masak hingga air mendidih dan margarin cair.
2. Kecilkan api lalu masukkan tepung terigu. Aduk cepat sampai kalis. Matikan api dan diamkan hingga hangat.
3. Setelah adonan hangat, masukkan telur dan essense vanila. Kocok sebentar dengan mikser sampai rata dan halus. Masukkan dalam plastik segitiga yang telah dipasang spuit bintang di ujungnya.
4. Siapkan loyang yang sudah diberi alas kertas roti atau dioles dengan margarin. Semprotkan adonan dengan gerakan melingkar. Beri jarak antara di antara semprotan kuenya.
5. Panggang kue sus dengan suhu 200°C selama 25 menit hingga matang. Keluarkan dan biarkan dingin. Belah horizontal tiap kue sus jadi bagian atas dan bawah.
6. Kue sus siap diberikan isian vla.
1. Dalam panci, panaskan susu cair, gula, dan garam hingga larut.
2. Masukkan tepung terigu dan maizena. Aduk cepat hingga terlihat meletup-letup.
3. Tambahkan essense vanila dan margarin. Aduk rata lalu langsung matikan api kompor. Dinginkan.
1. Masukkan vla dalam plastik segitiga.
2. Semprotkan vla ke dalam kue sus sampai penuh. Lakukan hingga habis dan terisi seluruhnya.
3. Siap disajikan.
1. Supaya tidak bantat pakai timbangan untuk mengukur berat bahan, seperti Camry EK-3650 (Lihat di Lazada DISKON). Terdapat mangkuk mika untuk menampung bahan, berkapasitas 5 kg, dan akurasi hingga 0.1 gram. Dijamin hasil pengukuran akurat dan adonan mengembang sesuai harapan.
2. Vla sebaiknya dibuat terlebih dahulu agar sudah dalam keadaan dingin, saat akan dimasukkan dalam kue sus.
3. Untuk memperkirakan apakah kue sus sudah matang atau belum, cek buih-buih kecil yang keluar dari adonan kue sus ketika mengembang. Apabila sudah tidak berbuih dan kulit kue sus sudah kecoklatan, berarti kue sus sudah set dan matang.
kue,roti
kue
,
kue sus
,
kue sus isi
,
kue sus isi vla
Komentar
JavaScript must be enabled for certain features to work
* Required information
1000
x
Insert Bullet List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Numeric List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Link
Please enter the link of the website
Optionally you can add display text
x
Insert Email
Please enter the email address
Optionally add any display text
x
Insert Image
Please enter the link of the image
x
Insert YouTube Video
Please enter the link of the video
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","page_id":24837617,"enabled_country":false,"country_id":0,"enabled_state":false,"state_id":0,"enabled_upload":false,"maximum_upload_amount":3,"maximum_upload_size":5,"maximum_upload_total":5,"securimage":true,"securimage_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/3rdparty\/securimage\/securimage_show.php?namespace=cmtx_24837617","cmtx_wait_for_comment":"cmtx_wait_for_comment","lang_error_file_num":"A maximum of %d files are allowed to be uploaded","lang_error_file_size":"Please upload files no bigger than %.1f MB in size","lang_error_file_total":"The total size of all files must be less than %.1f MB","lang_error_file_type":"Only image file types are allowed to be uploaded","lang_text_loading":"Loading ..","lang_placeholder_country":"Country","lang_placeholder_state":"State","lang_text_country_first":"Please select a country first","lang_button_submit":"Add Comment","lang_button_preview":"Preview","lang_button_remove":"Remove","lang_button_processing":"Please Wait.."}
Comments
No comments yet. Be the first!
x
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","auto_detect":false}
Resep Lainnya
Kue Cucur
Kue Gandus
Kue Bawang
Kue Cubit
Kue Kurma
Kue Dorayaki
Kue Pukis
Kue Kacamata