Cari Resep

Info Resep Kuliner Di Indonesia

Resep Kue Talam Singkong Gula Merah
 Sajikan Kue Talam Singkong Gula Merah yang bisa meningkatkan selera makan bagi keluarga anda. Silahkan Coba Resep Kue Talam Singkong Gula Merah dan hidangkan langsung di meja makan anda dengan rasa yang lezat.

 Lembut manisnya kue talam singkong sangat lekat di ingatan kita. Kue talam singkong, ternyata ada banyak macamnya. Salah satunya talam singkong gula merah.

 Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.

 Hasil : 20 Porsi

Bahan Membuat Kue Talam Singkong Gula Merah :

  1. Singkong: 1 kg
  2. Gula merah, sisir halus: 250 gram
  3. Gula pasir: 6 sdm
  4. Garam: 1 sdt
  5. Kelapa parut: 1/2 butir
  6. Santan: 500 ml
  7. Tepung beras: 100 gram
  8. Garam: 1 sdt

Langkah Membuat Kue Talam Singkong Gula Merah :

  1. Panaskan kukusan, bungkus tutup kukusan dengan kain.
  2. Campur semua bahan lapisan santan. Aduk rata hingga tidak ada gumpalan tepung beras, sisihkan.
  3. Kupas singkong, cuci bersih, parut.
  4. Masukkan gula merah, gula pasir, garam dan kelapa parut. Aduk rata.
  5. Tuang adonan singkong ke loyang. Ratakan, jangan terlalu dipadatkan. Tusuk-tusuk permukaannya dengan garpu.
  6. Kukus lapisan singkong selama 15 menit. Gunakan api sedang.
  7. Tuang perlahan larutan santan ke atas lapisan singkong. Kukus kembali selama 20 menit/ sampai matang.
  8. Tunggu dinginkan sebelum dipotong, sajikan.
  9. 1. Pilih panci kukus yang berdiamater agak besar agar loyang cukup. Seperti Supra Rantang 3 Susun (Lihat di Lazada DISKON) yang berdiameter 24 cm ini. Body panci dari Supra sudah terbuat dari stainless yang kokoh serta berkualitas. Jadi, dipastikan adonan talam anda matang merata.
    2. Lapisan singkong jangan terlalu ditekan/dipadatkan agar lapisan mudah matang.
    3. Tusuk lapisan singkong agar uap masuk ke dalam lapisan. Tujuannya agar talam matang sempurna.

 arisan,jajanan pasar,kue,roti,membuat kue
kue, kue talam, kue talam singkong, kue talam singkong gula, kue talam singkong gula merah

facebooktwitteremailwhatappstelegram
Resep Kue Talam Singkong Gula Merah


Komentar

* Required information
1000
Captcha Image

Comments

No comments yet. Be the first!