Cari Resep

Info Resep Kuliner Di Indonesia

Resep Nasi Bakar Ayam
 Kebanyakan semua orang suka Nasi Bakar Ayam karena rasanya enak dan lezat, ayo segera mencoba resep Nasi Bakar Ayam ini dan anda bisa mendapatkan rasa yang tidak kalah dengan restoran.

 Nasi bakar ayam adalah menu paling pas untuk bersantap bersama keluarga tercinta. Yuk, cari tahu cara memasaknya di sini

 Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.

 Hasil : 5 Porsi
 Waktu Memasak : 01:00:00

Bahan Membuat Nasi Bakar Ayam :

  1. 400 g beras merah
  2. 1 L air
  3. 2 lembar daun jeruk
  4. 2 lembar daun salam
  5. 1 batang serai, memarkan
  6. 5 batang daun kemangi, petik daunnya
  7. 2 sdm minyak sayur
  8. 300 g fillet dada ayam tanpa kulit, rebus dan suwir
  9. 2 batang daun bawang, iris
  10. 2 sdt
  11. ½ sdm gula pasir
  12. ¼ sdt merica putih bubuk
  13. 5 buah cabai rawit merah
  14. 4 siung bawang putih
  15. 3 butir bawang merah
  16. 3 butir kemiri, sangrai
  17. 1 cm kunyit
  18. 1 cm lengkuas
  19. 1 cm jahe
  20. 5 lembar daun pisang besar, panaskan hingga lentur
  21. 5 tusuk gigi secukupnya

Langkah Membuat Nasi Bakar Ayam :

  1. Masak beras dengan 1 lembar daun jeruk, daun salam dan ½ batang serai hingga air surut.
  2. Kukus di dandang selama 15 menit hingga nasi matang dan pulen.
  3. Tumis bumbu halus hingga harum, lalu masukkan daun salam, daun jeruk dan sisa serai. Tumis hingga harum.
  4. Masukkan ayam suwir, cabai, tomat, dan daun bawang. Tambahkan bumbu tumis, gula, merica, dan Royco Kaldu Ayam. Aduk hingga bumbu meresap dan matang. Angkat dan tiriskan.
  5. Ambil daun pisang secukupnya dan letakkan nasi pulen di atas daun pisang. Isi dengan bahan isian dan tambahkan kemangi, setelah itu bungkus dan kunci kedua sisinya dengan tusuk sate. Ulangi proses hingga bahan isian habis.
  6. Siapkan wajan pemanggang dengan api sedang. Bakar nasi yang sudah dibungkus daun, balik hingga kedua sisi matang merata atau hingga daun pisangnya layu.

 sarapan,
nasi, nasi bakar, nasi bakar ayam

facebooktwitteremailwhatappstelegram
Resep Nasi Bakar Ayam


Komentar

* Required information
1000
Captcha Image

Comments

No comments yet. Be the first!