Resep Kuliner Indonesia
Home
Cari Kuliner
Cari Resep
Info Resep Kuliner Di Indonesia
Ayam
Daging
Ikan
Jajanan
Kuah
Kue
Minuman
Mie
Nasi
Seafood
Resep Gurame Acar Kuning
Sajikan
Gurame Acar Kuning
yang bisa meningkatkan selera makan bagi keluarga anda. Silahkan Coba Resep
Gurame Acar Kuning
dan hidangkan langsung di meja makan anda dengan rasa yang lezat.
Menu sehat lezat dari ikan, Resep Gurame Acar Kuning. Hidangan favorit keluarga yang bisa menambah kehangatan di meja makan karena kelezatannya.
Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.
Hasil : 1 ekor Porsi
Waktu Memasak : 40 menit
Bahan Membuat Gurame Acar Kuning :
400 gr ikan gurame (cuci bersih, kerat-kerat dan beri perasan air jeruk nipis)
1 bungkus Kobe Tepung Bumbu Putih (@210 gr)
minyak goreng secukupnya (untuk menggoreng)
4 sendok makan minyak
1 cm kunyit
1 cm jahe
1 cm lengkuas
5 buah kemiri
1 batang serai
2 buah wortel (potong korek api)
2 buah mentimun (potong korek api)
150 gr buncis (potong serong)
150 ml air
1 bungkus Kobe Bumbu Kalasan
10 butir bawang merah kecil
2 sendok makan cuka
garam secukupnya
10 buah cabe rawit merah
2 lembar daun jeruk
Langkah Membuat Gurame Acar Kuning :
Lumuri ikan gurame dengan Kobe Tepung Bumbu Putih hingga rata.
Goreng ikan dalam minyak panas hingga berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan sisihkan.
Tumis bumbu halus hingga harum dan masukkan serai.
Masukkan wortel, mentimun dan buncis. Masak hingga agak layu.
Tambahkan air, Kobe Bumbu Kalasan dan bawang merah. Masak hingga mendidih.
Masukkan cuka, garam, cabe rawit dan daun jeruk. Masak hingga aneka sayuran menjadi empuk.
Angkat dan sajikan di atas ikan gurame goreng.
Gurame Acar Kuning siap disantap dengan nasi hangat.
hidangan sehari hari
gurame
,
gurame acar
,
gurame acar kuning
Komentar
JavaScript must be enabled for certain features to work
* Required information
1000
x
Insert Bullet List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Numeric List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Link
Please enter the link of the website
Optionally you can add display text
x
Insert Email
Please enter the email address
Optionally add any display text
x
Insert Image
Please enter the link of the image
x
Insert YouTube Video
Please enter the link of the video
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","page_id":21757069,"enabled_country":false,"country_id":0,"enabled_state":false,"state_id":0,"enabled_upload":false,"maximum_upload_amount":3,"maximum_upload_size":5,"maximum_upload_total":5,"securimage":true,"securimage_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/3rdparty\/securimage\/securimage_show.php?namespace=cmtx_21757069","cmtx_wait_for_comment":"cmtx_wait_for_comment","lang_error_file_num":"A maximum of %d files are allowed to be uploaded","lang_error_file_size":"Please upload files no bigger than %.1f MB in size","lang_error_file_total":"The total size of all files must be less than %.1f MB","lang_error_file_type":"Only image file types are allowed to be uploaded","lang_text_loading":"Loading ..","lang_placeholder_country":"Country","lang_placeholder_state":"State","lang_text_country_first":"Please select a country first","lang_button_submit":"Add Comment","lang_button_preview":"Preview","lang_button_remove":"Remove","lang_button_processing":"Please Wait.."}
Comments
No comments yet. Be the first!
x
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","auto_detect":false}
Resep Lainnya
Sop Gurame
Gurame Dengan Saus
Ikan Gurame Bakar
Pecak Ikan Gurame
Pecak Gurame
Gurame Goreng Terasi
Gurame Acar Kuning
Pindang Serai Gurame