Resep Kuliner Indonesia
Home
Cari Kuliner
Cari Resep
Info Resep Kuliner Di Indonesia
Ayam
Daging
Ikan
Jajanan
Kuah
Kue
Minuman
Mie
Nasi
Seafood
Resep Roti Manis
Kebanyakan semua orang suka
Roti Manis
karena rasanya enak dan lezat, ayo segera mencoba resep
Roti Manis
ini dan anda bisa mendapatkan rasa yang tidak kalah dengan restoran.
Berbeda dengan roti tawar, jenis roti manis dibuat dengan menambahkan isian langsung sebelum dipanggang. Bermacam macam isian dapat dipadupadankan dengan roti lembut ini, misalnya menggunakan selai strawberry. Olesi kuning telur pada permukaan roti untuk menghasilkan warna coklat mengkilat dan taburi dengan poppyseed di atasnya agar lebih cantik ketika disajikan.
Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.
Hasil : 10 Porsi
Bahan Membuat Roti Manis :
Tepung terigu protein tinggi: 250 gram
Gula pasir: 50 gram
Ragi instant: 1 sdt
Garam: 2 gram
Mentega tawar: 30 gram
2 kuning telur & susu uht plain: 150 ml
Paletta strawberry: secukupnya
Poppyseed untuk taburan: secukupnya
Kuning telur: 1 butir
Langkah Membuat Roti Manis :
Campur tepung, gula pasir, dan ragi dalam mangkok. Aduk rata.
Masukkan garam, kuning telur dan susu, aduk rata.
Masukkan mentega tawar. Uleni hingga kalis elastis.
Biarkan adonan mengembang selama 30 menit.
Bagi adonan dengan berat 50 gram. Lalu beri isian dan bentuk sesuai keinginan.
Biarkan adonan mengembang selama 60 menit.
Siapkan oven suhu 180°C.
Beri olesan kuning telur pada permukaan roti sebelum dipanggang dan beri taburan poppyseed.
Panggang selama 15 menit. Angkat dan sajikan.
Adonan dikatakan kalis dan elastis adalah jika adonan ditarik melebar bisa tipis, transparan dan tidak putus.
kue,roti
roti
,
roti manis
Komentar
JavaScript must be enabled for certain features to work
* Required information
1000
x
Insert Bullet List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Numeric List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Link
Please enter the link of the website
Optionally you can add display text
x
Insert Email
Please enter the email address
Optionally add any display text
x
Insert Image
Please enter the link of the image
x
Insert YouTube Video
Please enter the link of the video
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","page_id":21444698,"enabled_country":false,"country_id":0,"enabled_state":false,"state_id":0,"enabled_upload":false,"maximum_upload_amount":3,"maximum_upload_size":5,"maximum_upload_total":5,"securimage":true,"securimage_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/3rdparty\/securimage\/securimage_show.php?namespace=cmtx_21444698","cmtx_wait_for_comment":"cmtx_wait_for_comment","lang_error_file_num":"A maximum of %d files are allowed to be uploaded","lang_error_file_size":"Please upload files no bigger than %.1f MB in size","lang_error_file_total":"The total size of all files must be less than %.1f MB","lang_error_file_type":"Only image file types are allowed to be uploaded","lang_text_loading":"Loading ..","lang_placeholder_country":"Country","lang_placeholder_state":"State","lang_text_country_first":"Please select a country first","lang_button_submit":"Add Comment","lang_button_preview":"Preview","lang_button_remove":"Remove","lang_button_processing":"Please Wait.."}
Comments
No comments yet. Be the first!
x
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","auto_detect":false}
Resep Lainnya
Roti Isi Cakalang
Roti Cane Sundae
Olesan Roti Gurih
Roti Kasur
Roti Manis
Roti Tawar
Roti Bluder
Roti Maryam