Resep Kuliner Indonesia
Home
Cari Kuliner
Cari Resep
Info Resep Kuliner Di Indonesia
Ayam
Daging
Ikan
Jajanan
Kuah
Kue
Minuman
Mie
Nasi
Seafood
Resep Lontong Balap
Membuat
Lontong Balap
dijamin akhir pekan anda semakin marak dengan adanya hidangan-hidangan yang punya karakter dan rasa berwarna-warni.
Resep Lontong Balap Dapur Umami
Yuk, segera persiapkan bahan-bahan untuk memasak resep ini dan segera pergi ke dapur untuk berkreasi. Selamat Bermasak Ria, semoga hidangannya enak dan lezat !!.
Hasil : 2 Porsi
Waktu Memasak : 50 Menit
Bahan Membuat Lontong Balap :
- 150 gr Tauge, rebus sebentar, tiriskan
- Kerupuk dan Emping goreng secukupnya
- Minyak secukupnya, untuk menggoreng
- 4 bh Lontong, iris bulat
- 150 gr Tahu, rendam air garam, goreng, potong dadu
Bahan dan Bumbu Lento:
- 300 gr Singkong, kupas, parut
- Kacang Tolo (jika suka)
- ½ btg Daun Bawang, iris tipis
- 1 siung Bawang Putih
- ¼ sdt Ketumbar, sangria
- 1 cm Kunyit
- 1 cm Kencur
- 2 lbr Daun Jeruk Purut
- ½ sdt AJI-NO-MOTO®
Bahan dan bumbu Kuah:
- 350 gr Daging Tetelan
- 6 siung Bawang Putih, goreng, haluskan
- ½ sdt Merica Bubuk
- 1 btg Daun Bawang, iris tipis, tumis
- 2 ltr Air
- 2 btg Seledri
- 1 ½ sdt Garam
- 2 sdt AJI-NO-MOTO®
Bahan untuk sambal petis:
- 5 bh Cabai Merah, rebus, haluskan
- 2 siung Bawang Merah
- 1 siung Bawang Putih
- 8 bh Cabai Rawit, rebus, haluskan
- 2 sdm (75 gr) Petis Udang
- ¼ sdt Garam
- 2 sdm Air Panas
- 1 sdt Air Jeruk
- ¼ sdt AJI-NO-MOTO®
Langkah Membuat Lontong Balap :
Kuah : Rebus daging hingga empuk, angkat, potong dadu, lalu masukkan kembali ke dalam air kaldu. Masukkan semua bumbu kuah, biarkan kuah mendidih lagi dan bumbu meresap, angkat, sisihkan.
Lento : Haluskan bumbu lento (kecuali daun bawang), lalu campur dengan singkong parut dan irisan daun bawang, aduk rata. Bentuk bulat panjang, lalu goreng dengan api sedang hingga kecoklatan, angkat, tiriskan. Potong lento sesuai selera.
Sambal petis : Campur semua bahan sambal, aduk rata, sisihkan.
Susun lontong di atas mangkuk saji, tambahkan tahu, lento, dan tauge, lalu siram dengan kuah dan daging. Taburi bawang goreng
Hidangkan dengan sambal petis.
None
makan siang, malam, gurih, aji no moto, nasi, idul fitri
lontong
,
lontong balap
Komentar
JavaScript must be enabled for certain features to work
* Required information
1000
x
Insert Bullet List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Numeric List
Please enter at least one item.
Item:
Item:
Item:
Item:
Item:
x
Insert Link
Please enter the link of the website
Optionally you can add display text
x
Insert Email
Please enter the email address
Optionally add any display text
x
Insert Image
Please enter the link of the image
x
Insert YouTube Video
Please enter the link of the video
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","page_id":20622058,"enabled_country":false,"country_id":0,"enabled_state":false,"state_id":0,"enabled_upload":false,"maximum_upload_amount":3,"maximum_upload_size":5,"maximum_upload_total":5,"securimage":true,"securimage_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/3rdparty\/securimage\/securimage_show.php?namespace=cmtx_20622058","cmtx_wait_for_comment":"cmtx_wait_for_comment","lang_error_file_num":"A maximum of %d files are allowed to be uploaded","lang_error_file_size":"Please upload files no bigger than %.1f MB in size","lang_error_file_total":"The total size of all files must be less than %.1f MB","lang_error_file_type":"Only image file types are allowed to be uploaded","lang_text_loading":"Loading ..","lang_placeholder_country":"Country","lang_placeholder_state":"State","lang_text_country_first":"Please select a country first","lang_button_submit":"Add Comment","lang_button_preview":"Preview","lang_button_remove":"Remove","lang_button_processing":"Please Wait.."}
Comments
No comments yet. Be the first!
x
{"commentics_url":"\/\/carikulinerindonesia.com\/comments\/","auto_detect":false}
Resep Lainnya
Lontong
Lontong Balap
Lontong Oncom
Lontong Sayur
Lontong Balap
Lontong Balap
Lontong Sayur Padang
Lontong Kari Sapi